Desa Nibung

Kec. Gunung Pelindung
Kab. Lampung Timur - Lampung

Info
*WAWAY ULAH RAGEM JEJAMO*MERAJUT ASA TIYUH NIBUNG MENJADI DESA WISATA*

Artikel

Sejarah Desa Nibung

PUSPITA SARI

26 Agustus 2016

370 Kali dibuka

   SEJARAH SINGKAT DESA NIBUNG

    Penduduk Desa Nibung (dahulunya dengan sebutan tiyuh Nibung). Pada mulanya penduduknya merupakan sekelompok orang-orang yang kehidupannya berpindah-pindah tempat yang berasal dari perbatasan antara tiyuh Ngeragung dengan tiyuh Asahan tepatnya dari “Serkulow” (zaman belanda).

    Kemudian orang-orang tersebut, tinggal di daerah Bandar Wei  kemudian menetap di Nibung (tiyuh Nibung), yang menurut sejarah daerah ini banyak sekali rumpun tanaman hutan rotan dan kayu Nibung.

 

    Adapun luas wilayah pada saat itu hingga pantai pesisir timur yang hingga kini masih terdengan adanya muara kuala yang disebut sebagai “Kuala Nibung”.

    Dengan perkembangan dan pertambahan penduduk baik penduduk yang lama dan penduduk yang baru, maka wilayah dipesisir lintas timur dimekarkan menjadi menjadi satu wilayah yang disebut dengan desa Karya Makmur dan desa Bandar Negeri.yang sekarang menjadi batas Desa Nibung di belahan timur. Sebagai bukti kenyataan sejarah ini di timur ada sebuah kuala yang hingga saat ini walaupun telah berubah sebutan pantai baru, namun nama aslinya masih terasa adanya yaitu “Kuala Nibung”.

 

   Desa Nibung telah ada semenjak abad ke-7 seusia dengan Keratuan Melinting, bahkan Desa Nibung dahulu adalah tempat bersinggah atau berlabuh kapal perahu bagi pendatang dari daerah lain termasuk kerajaan Sriwijaya, sebab sungai Bandar (kala itu) itu sangat besar dan lebar. Tiuh Bandar Wei adalah sebutan bagi Tiuh (desa) Nibung saat itu. Sebab posisi tempatnya berada didaerah Timur.Strategis sebagai tempat berlabuhnya kapal kapal dagang masa itu.

 

          Setelah adanya kepastian menetap dan mengembangkan usaha pertanian ( tidak lagi berpindah-pindah) maka masyarakat membentuk peraturan Adat untuk mengatur kehidupan pada masa itu antara lain:

 

  • Tihang Mergou
  • Pangeran Dalem
  • Pager Melilo
  • Pangeran Tamo
  • Puluh

 

    Kemudian untuk menyempurnakan roda kehidupan bermsyarakat dan mengikuti ketentuan-ketentuan  dan peraturan Pemerintah Negara Kesatuan Republik Indonesia, maka masyarakat membentuk perawat kampung (sekarang perangkat desa ).adapun silsilah atau susunan kepala kampung hingga saat itu hingga kini adalah sbb:

 

NO

N  A  M  A

TAHUN

KETERANGAN

1.                   

Pangeran Tihang Mergou

1860 s/d 1868

Sebutan Kepala Kampung

2.                   

Awal ( Gajah mudou)

1868 s/d 1876

Sebutan Kepala Kampung

3.                   

Su’ut ( Asal Palembang)

1876 s/d 1884

Sebutan Kepala Kampung

4.                   

Hi.Asan ( Pangeran Tihang Mergou )

1884 s/d 1892

Sebutan Kepala Kampung

5.                   

Tihang Mergou (terpilih Lagi )

1892 s/d 1900

Sebutan Kepala Kampung

6.                   

Matnur ( Pangeran Tamo )

1900 s/d 1908

Sebutan Kepala Kampung

7.                   

Judin ( Pangran Melilo )

1908 s/d 1916

Sebutan Kepala Kampung

8.                   

Mat Batin (  Pangeran Dalem )

1916 s/d 1924

Sebutan Kepala Kampung

9.                   

A.Wahid ( Pangeran Dewa Kemalo )

1924 s/d 1932

Sebutan Kepala Kampung

10.               

Burhanudin ( Pangeran Jago Bayou )

1932 s/d 1940

Sebutan Kepala Kampung

11.               

Nurdin

1940 s/d 1948

Sebutan Kepala Kampung

12.               

Dulmanan

1948 s/d 1956

Sebutan Kepala Kampung

13.               

Syafi’i

1956 s/d 1964

Sekertaris (Subir)

14.               

Tuwah Dalam Banjar (Pjs)

1964 s/d 1972

Pejabat sementara

15.               

Abdullah Begindang Alam

1972 s/d 1980

Sekretaris ( Tugiyo)

16.               

M.Isak Musa (Pjs)

1980 s/d 1981

Sekertaris (Suparmin)

17.               

Abdullah Begindang Alam

1981 s/d 1988

Sekretaris ( Tugiyo )

18.               

M.Isak Musa (Pjs)

1988 s/d 1989

Sekertaris (Ruli Abdullah)

19.               

M.Yusuf  Mangku Alam

1989 s/d 1994

Sekretaris (Suparmin)

20.               

M.Yunus Hasan BA. (Pjs)

1994 s/d 1996

Sekretaris (Syamsi Pn.Kesuma Jaya)

21.               

Dul Madzen (Pjs)

1996 s/d 1998

Sekretaris (Syamsi Pn.Kesuma Jaya)

22.               

Marjusi Pn Paku Bumi (Pjs)

1998 s/d 1999

Sekretaris (Syamsi Pn.Kesuma Jaya)

23.               

Syamsi Pn.Kesuma Jaya

1999 s/d 2007

Sekretaris (Marjusi Pn Paku Bumi)

24.               

Syamsi Pn.Kesuma Jaya

2007 s/d 2013

Sekretaris (Marjusi Pn Paku Bumi)

25.               

Asen Abdullah (Pjs)

2013 s/d 2014

Sekretaris (Marjusi Pn Paku Bumi)

26.               

Marlin Putra Kurnia

2014 s/d 2019

Sekretaris (Marjusi Pn Paku Bumi)

27.               

Marlin Putra Kurnia

2020s/d Skrg

Sekretaris (Akhirudin Kryo Radin Jayo)

Demikian ringkasan sejarah Desa Nibung yang kami rangkum, kritik dan saran membangun akan jadi penyempurna dalam penyusunan sejarah ini.

Form Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Kirim Komentar

Captha
Matematic

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

MARLIN PUTRA KURNIA

AKHIRUDIN

AKHIRUDIN

Sekretaris Desa

BARKAH MUBAROK

BARKAH MUBAROK

Kaur Keuangan

AMAR JAYA

AMAR JAYA

Kaur Perencanaan

TOMI ANGGRIAWAN SAPUTRA

TOMI ANGGRIAWAN SAPUTRA

Kaur Umum

SUPTI MARTA YUDA MAHENDRA

SUPTI MARTA YUDA MAHENDRA

Kasi Pemerintahan

JERIO CANDRA

JERIO CANDRA

Kasi Kesejahteraan

SUKADI

SUKADI

Kepala Dusun 1

SUHAILI

SUHAILI

Kepala Dusun 2

HUSIN RADIN SALEH

HUSIN RADIN SALEH

Kepala Dusun 3

HUSIN SAPUTRA

HUSIN SAPUTRA

Kepala Dusun 4

BAMBANG SUTEJO

BAMBANG SUTEJO

Kepala Dusun 5

ZANDI HAKIM

ZANDI HAKIM

STAF DESA

ATIKA MALANO

ATIKA MALANO

Operator Smartvillage

PUSPITA SARI

PUSPITA SARI

Admin Siskeudes

KASIM

KASIM

Kepala Dusun 6

ZAINIK SURYO SAPUTRO

ZAINIK SURYO SAPUTRO

Kepala Dusun 7

SUKARDI

SUKARDI

Kepala Dusun 8

AGUS SALIM

AGUS SALIM

Kepala Dusun 9

HARTOYO JR

HARTOYO JR

Kepala Dusun 10

JASAN MY

JASAN MY

Kasi Pelayanan

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Nibung

Kecamatan Gunung Pelindung, Kabupaten Lampung Timur, Lampung

Transparansi Anggaran

APBDes 2024 Pelaksanaan

PENDAPATAN

AnggaranRealisasi
Rp. 2,482,357,351Rp. 902,903,330

BELANJA

AnggaranRealisasi
Rp. 2,447,357,351Rp. 2,447,357,351

APBDes 2024 Pendapatan

Lain-Lain Pendapatan Asli Desa

AnggaranRealisasi
Rp. 50,000,000Rp. 50,000,000

Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp. 1,671,664,000Rp. 709,080,000

Bagi Hasil Pajak dan Retribusi

AnggaranRealisasi
Rp. 128,795,365Rp. 0

Alokasi Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp. 625,730,298Rp. 143,823,330

Bantuan Keuangan Provinsi

AnggaranRealisasi
Rp. 6,000,000Rp. 0

Lain-lain Pendapatan Desa Yang Sah

AnggaranRealisasi
Rp. 167,688Rp. 0

APBDes 2024 Pembelanjaan

BIDANG PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DESA

AnggaranRealisasi
Rp. 1,050,518,351Rp. 1,050,518,351

BIDANG PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA

AnggaranRealisasi
Rp. 1,081,339,000Rp. 1,081,339,000

BIDANG PEMBINAAN KEMASYARAKATAN DESA

AnggaranRealisasi
Rp. 153,600,000Rp. 153,600,000

BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA

AnggaranRealisasi
Rp. 17,900,000Rp. 17,900,000

BIDANG PENANGGULANGAN BENCANA, DARURAT DAN MENDESAK DESA

AnggaranRealisasi
Rp. 144,000,000Rp. 144,000,000

Lokasi Kantor Desa

Latitude:-5.422948498097823
Longitude:105.7830233576533

Desa Nibung, Kecamatan Gunung Pelindung, Kabupaten Lampung Timur - Lampung

Buka Peta

Wilayah Desa